Respons Cepat Bencana, Dandim 0602/Serang Kerahkan Babinsa Membantu Warga Terdampak Bencana Banjir 

    Respons Cepat Bencana, Dandim 0602/Serang Kerahkan Babinsa Membantu Warga Terdampak Bencana Banjir 

    Banten, – Prajurit TNI dari satuan Kodim 0602/Serang, bergerak cepat dengan mengerahkan personel Bintara Pembina Desa (Babinsa). Untuk mengevakuasi dan membantu warga yang terdampak musibah banjir. 

    ‎Kehadiran para prajurit di tengah genangan air ini, merupakan bentuk respons nyata dan kesiapsiagaan TNI. Dalam memberikan perlindungan serta bantuan darurat, bagi warga yang rumahnya terendam luapan air.

    ‎Bencana banjir ini, dipicu oleh curah hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Kabupaten Serang sejak Rabu (17/12/2025) kemarin. 

    ‎Kondisi cuaca ekstrem tersebut, mengakibatkan air meluap hingga merendam pemukiman warga di Kampung Sukamaju, Desa Citasuk, Kecamatan Padarincang, Provinsi Banten, Kamis (18/12/2025),  

    ‎Sehingga menghambat aktivitas ekonomi dan mobilitas penduduk setempat.

    ‎Komandan Kodim (Dandim) 0602/Serang Kolonel Arm Oke Kistiyanto menjelaskan bahwa, seluruh personel yang berada di Koramil, telah diinstruksikan untuk tetap siaga dan membantu warga di lokasi bencana, dan memprioritaskan keselamatan warga, terutama lansia serta anak-anak. 

    ‎Dandim juga menegaskan akan terus bersinergi, dengan BPBD dan instansi pemerintah daerah, guna memastikan proses evakuasi serta penyaluran bantuan logistik, berjalan lancar tanpa hambatan.

    ‎"Sebagai wujud kemanunggalan TNI dengan rakyat, Kodim 0602/Serang berkomitmen untuk terus membantu juga memantau perkembangan debit air, dan tidak akan menarik personel sebelum situasi dipastikan aman. 

    ‎Lanjutnya selain evakuasi, para Babinsa juga disiagakan untuk membantu proses pembersihan material pascabanjir nantinya. 

    ‎ "Sehingga seluruh warga yang terdampak banjir dapat segera kembali beraktivitas secara normal, dan dalam kondisi yang sehat, " ungkapnya. 

    ‎Sampai saat ini, kondisi debit air masih dalam menggenangi rumah warga, sehingga seluruh prajurit tetap dalam status siaga bencana, " jelasnya. 

    Dayat

    Dayat

    Artikel Sebelumnya

    Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 0602-13/Padarincang...

    Artikel Berikutnya

    Bendahara Desa Sukamenak Serang Ditahan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jaga Stabilitas Keamanan, Babinsa Koramil 0602-17/Carenang Kodim 0602/Serang Pererat Kedekatan dengan Warga 
    Sinergitas, Babinsa Koramil 0602-07Waringinkurung Kodim 0602/Serang  dan Aparat Desa Pantau Keamanan Wilayah
    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 0602-13/Padarincang Kodim 0602/Serang Dampingi Layanan Pengobatan Gratis 
    Kodaeral X TNI AL Gelar Upacara Tabur Bunga di Laut Dalam Rangka Hari Dharma Samudera 2026
    Wamenhan RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Infrastruktur Strategis TNI AU di Lanud Sultan Hasanuddin
    Wujudkan Lingkungan Asri, Babinsa Koramil 0602-04/Taktakan Kodim 0602/Serang  dan Warga Gotong Royong Bersihkan Jalan
    Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 0602-17/Carenang Kodim 0602/Serang Monitor Kondisi Wilayah Lewat Komsos 
    Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 0602-02/Kasemen Kodim 0602/Serang Perkuat Keamanan Wilayah Melalui Komsos di Kasemen
    Bangun Sinergi Dem Babinsa Koramil 0602-04/Taktakan Kodim 0602/Serang Perkuat Keamanan Wilayah Lewat Komsos
    Perkuat Sinergi, Babinsa Koramil 0602-05/Cipocok Jaya Kodim 0602/Serang Ajak Tokoh Pemuda Jaga Kondusivitas Wilayah
    Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 0602-13/Padarincang Kodim 0602/Serang Intensifkan Monitoring Wilayah Lewat Komsos 
    Jaga Kondusifitas Desa, Babinsa Koramil 0602-15/Baros Kodim 0602/Serang Pererat Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat
    Perkuat Toleransi, Babinsa Koramil 0602-04/Taktakan Kodim 0602/Serang Rangkul Tokoh Agama Jaga Kerukunan 
    Sinergi Koramil 0602-19/Cikande Kodim 0602/Serang dan Muspika Cikande Panen Jagung Guna Perkuat Ketahanan Pangan Lokal
    Kaur Keuangan Desa Petir Yolly Sanjaya Jadi Tersangka Korupsi Rp 1 Miliar, Buron
    Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 0602-02/Kasemen Kodim 0602/Serang Gandeng Tokoh Masyarakat Jaga Kondusifitas Wilayah
    Wujudkan Lingkungan Sehat, Babinsa Koramil 0602-02/Kasemen Kodim 0602/Serang Ajak Warga Gotong Royong Ju'mat Bersih
    Babinsa Koramil 0602-14/Pabuaran Kodim 0602/Serang Jalin Komunikasi Sosial Bersama Warga 
    Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 0602-17/Carenang Kodim 0602/Serang Monitor Kondisi Wilayah Lewat Komsos 
    Babinsa Koramil 0602-18/Kragilan Kodim 0602/Serang, Hadiri Pengajian, Perkuat Sinergi TNI dan Tokoh Agama

    Ikuti Kami